Informasi Lowongan Kerja

Berita112057 Dilihat

Pilarsumsel– Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Musi Banyuasin bersama BP3MI dan Forum Bursa Kerja Khusus (BKK) Kabupaten Musi Banyuasin melalui PT. Jafa Indo Corpora sebagai Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI), Memberi kesempatan kepada masyarakat Musi Banyuasin untuk bergabung sebagai berikut :

Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) di Malaysia pada Pabrik Synztec Sdn Bhd Yang Bergerak Di Bidang Elektronik Sebagai Operator Production.

 

Dibutuhkan sebanyak 100 Orang.

Adapun syarat dan ketentuan atau Informasi lebih lanjut dapat ditanyakan langsung melalui nomor HP 081373425477, atau Kunjungi Link : bit.ly/lowkerdisnakertransmuba dan bisa datang langsung ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Alamat Jln. Kol.Wahid Udin Lk.II kel. Serasan Jaya. (ril)